Para pemuda dengan berpakaian rapih berpose bersama di depan sebuah rumah, satu diantaranya membawa sebuah tongkat tunanetra satu yang lainnya menaiki sesuatu agar tetap terlihat oleh kamera
Period:
1951-1960
Terjemahan:
Para pemuda dengan berpakaian rapih berpose bersama di depan sebuah rumah, satu diantaranya membawa sebuah tongkat tunanetra satu yang lainnya menaiki sesuatu agar tetap terlihat oleh kamera
Foto bersama para pemuda dan seorang kakek di anjungan kapal di pelabuhan Merak
Terjemahan:
Beberapa orang pemuda bersama seorang kakek sedang mengunjungi anjungan sebuah kapal, satu diantaranya berpose mengemudi kapal dan satu lainnya meneropong ke depan kapal
Penanggalan:
1957
Period:
1951-1960
nama tempat:
Cilegon
Deskripsi:
Beberapa orang pemuda bersama seorang kakek sedang mengunjungi anjungan sebuah kapal, satu diantaranya berpose mengemudi kapal dan satu lainnya meneropong ke depan kapal
Foto para pemuda sedang berpose bersama seorang kakek di atas sebuah kapal di pelabuhan Merak
Terjemahan:
Para pemuda sedang berpose memperhatikan laut ditemani oleh seorang kakek yang berpakaian muslim lengkap, terlihat juga disampingnya tali besar sebagai pengait jangkar di pelabuhan Merak
Penanggalan:
1957
Period:
1951-1960
nama tempat:
Pelabuhan Merak, Cilegon Banten
Deskripsi:
Para pemuda sedang berpose memperhatikan laut ditemani oleh seorang kakek yang berpakaian muslim lengkap, terlihat juga disampingnya tali besar sebagai pengait jangkar di pelabuhan Merak
Foto Siswa dan siswi sekolah MULO Madioen kelas IIA dengan berbagai latar belakang suku bangsa berpose bersama dengan guru mereka. Meer Uitgebreid Lager Onderwijs (disingkat MULO) adalah sekolah menengah pertama pada zaman pemerintah kolonial Belanda di Indonesia. Meer Uitgebreid Lager Onderwijs berarti "Pendidikan Dasar yang Lebih Luas". MULO menggunakan bahasa Belanda sebagai bahasa pengantar. Pada akhir tahun 1930-an, sekolah-sekolah MULO sudah ada hampir di setiap kabupaten di Jawa. Hanya beberapa kabupaten di luar Jawa yang mempunyai MULO.
Penanggalan:
Tanpa tahun
Period:
1931-1940
nama tempat:
MULO Madiun
Deskripsi:
Foto Siswa dan siswi sekolah MULO Madioen kelas IIA dengan berbagai latar belakang suku bangsa berpose bersama dengan guru mereka. Meer Uitgebreid Lager Onderwijs (disingkat MULO) adalah sekolah menengah pertama pada zaman pemerintah kolonial Belanda di Indonesia. Meer Uitgebreid Lager Onderwijs berarti "Pendidikan Dasar yang Lebih Luas". MULO menggunakan bahasa Belanda sebagai bahasa pengantar. Pada akhir tahun 1930-an, sekolah-sekolah MULO sudah ada hampir di setiap kabupaten di Jawa. Hanya beberapa kabupaten di luar Jawa yang mempunyai MULO.
Gedung H.C.K pada 1937. H.C.K kemungkinan adalah singkatan dari Hollandsch-Chineesche Kweeksschool, sekolah pendidikan guru Tionghoa. Terdapat sebuah Gouvernement Hollandsch-Chineesche Kweeksschool yang pertama kali didirikan di daerah Meester Cornelis, Batavia pada 1917.
Deskripsi:
Gedung H.C.K pada 1937. H.C.K kemungkinan adalah singkatan dari Hollandsch-Chineesche Kweeksschool, sekolah pendidikan guru Tionghoa. Terdapat sebuah Gouvernement Hollandsch-Chineesche Kweeksschool yang pertama kali didirikan di daerah Meester Cornelis, Batavia pada 1917.
Grup foto di depan sebuah gudang milik Rotterdamsche Lloyd
Terjemahan:
Foto bersama di depan sebuah gudang milik Rotterdamsche Lloyd, Rotterdamsche Lloyd adalah sebuah perusahaan pelayaran Belanda yang didirikan pada 1883 di kota Rotterdam, Belanda.
Deskripsi:
Foto bersama di depan sebuah gudang milik Rotterdamsche Lloyd, Rotterdamsche Lloyd adalah sebuah perusahaan pelayaran Belanda yang didirikan pada 1883 di kota Rotterdam, Belanda.
Foto bersama di depan sebuah pesawat Douglas DC-2 milik KNILM di Lapangan Terbang Tjililitan
Terjemahan:
Foto beramai-ramai di depan sebuah pesawat terbang Douglas DC-2 milik KNILM, KNILM adalah singkatan dari Koninklijk Nederlandsch-Indische Luchtvaart Mij, maskapai penerbangan Hindia Belanda milik Kerajaan Belanda. Foto diambil pada 18 Oktober 1938 di Lapangan terbang Tjililitan, sekarang menjadi Lapangan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta.
Deskripsi:
Foto beramai-ramai di depan sebuah pesawat terbang Douglas DC-2 milik KNILM, KNILM adalah singkatan dari Koninklijk Nederlandsch-Indische Luchtvaart Mij, maskapai penerbangan Hindia Belanda milik Kerajaan Belanda. Foto diambil pada 18 Oktober 1938 di Lapangan terbang Tjililitan, sekarang menjadi Lapangan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta.
Illustration:
Tjililitan, 18 Oktober 1938
Catatan:
Keterangan asli di balik foto: Tjililitan, 18 Oct. 1938